Koordinator Substansi Kesehatan Lintas Wilayah Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Kupang, melakukan penyampain materi tentang penyelenggaraan vaksin bagi jamaah haji dalam kegiatan Rakor Persiapan penyelenggaraan Ibadah Haji 2023 bertempat di Hotel Sahid Tmore Kupang pada tanggal 16 Maret 2023.
